ADM FX-4100 di rilis pada tahun 2011 dan dia memiliki socket AM3+, sama dengan semua keluarga seri FX. ADM FX-4100 dan memiliki clockspeed: 3.6 GHz, lumayan cepat kecepatanya, sama dengan intel core i7. ADM FX-4100 memiliki turbo speed:3.8GHz. ADM FX-4100 ini lumayan canggih di bandingkan dengan prosessor-prosessor keluaran AMD sebelumnya. dilihat dari sisi spesifikasi ADM FX-4100 menawarkan potensi yang lebih bagus dan ADM FX-4100 memiliki cache memory lebih besar, kecepatan ADM FX-4100 lebih tinggi dan juga jumlah core lebih banyak.
AMD FX 4100 memiliki 8MB untuk L3 Cache dan 2 x 2MB untuk L2 Cache. Di beberapa aplikasi, AMD FX-4100 dalam Performa software umum mampu mengejar Intel. Dalam Performa gaming, AMD FX-4100 berpotensi untuk sebagai prosesor gaming. Jika anda akan melakukan praktik overclocking, AMD FX-4100 bisa jadi menampilkan performa yang lebih tinggi.
fitur umum
prosesor quad-core dengan core yang sama dengan seri FX-8150 hanya saja AMD menonaktifkan 4 core sisanya. Sehingga memiliki 4 Core aktif, L2 Cache 4MB, dan TDP yang lebih rendah (95Watt). FX-4100 memiliki base clock yang sama dengan seri FX-8150, hanya saja saat mode turbo, FX-4100 hanya berjalan 3.7Ghz dengan 4 core load dan 3.8Ghz dengan 2 core load, lebih rendah dibanding FX-8150 yang mencapai max 4.2Ghz.Yang harganya cukup murah yaitu Rp.1.148.00(Harga bisa berubah sewaktu waktu)
Prosesor AMD FX-4100 termasuk
dalam FX-Zambezi series di jajaran porsesor AMD Bulldozer yang
menggunakan soket AM3+. Anda harus menggunakan motherboard yang sudah
mendukung prosesor AM3+ ini. Beberapa motherboard lama bisa digunakan
hanya dengan mengupdate bios yang bisa di download di situs resmi vendor
motherboard.
BERIKUT INI SPESIFIKASI PROSESOR ADM FX-4100:
- Model nama: FX-4100
- Socket : AM3+
- Base clock : 3.6Ghz
- Turbo Mode: 3.7Ghz
- Max Turbo Mode: 3.8Ghz
- Core : 4 cores
- TDP : 95W
- L2 Cache : 4MB
- L3 Cache :4 MB
- Max DDR3 : 1866 Mhz
- NB : 2.0 Ghz
0 komentar:
Posting Komentar